Tuesday, November 17, 2015

Ontologi Ilmu

Setiap Ilmu memiliki ontologi (hakekat realitas/ada) yang diteliti atau menjadi sumber pengetahuan. Artinya tidak ada Ilmu pengetahuan yang tidak memiliki realitas. Setiap Ilmu, termasuk Ilmu Pendidikan Agama Kristen dan Teologi memiliki ontologi (salah satu kenyataan dari seluruh kenyataan) yang menjadi fokus disiplin ilmu. Berikut konsep tentang ontologi Ilmu.

No comments:

Post a Comment